Selasa, 10 Januari 2006

ASAL JAWAB PERTANYAAN LISTRIK

Posting ini sebagai jawaban dari beberapa pertanyaan yang masuk dari formulir kontak blog ini di mana ada beberapa pertanyaan Dari BeberapA Posting Sebelumnya yang tidak bisa saya jawab langsung pada yang menayakan lewat formulir kontak karena Surel/email yang di masukan tidak bisa di gunakan. Sebenarnya Penulis sendiri tidak tahu jawaban dari pertanyaan yang masuk itu karena penulis dalam posting poting di blog ini hanya berbagi pengalaman yang di lakukan penulis dalam keseharian dan aslinya Penulis adalah Cuman Cah Ngarit/Kuli Ngerek Pari/Tukang Sengrong Coker Wedi, namun karena ada tanggapan dari yang di tulis di sini maka penulis terdorong untuk mencari cari tahu akan jawaban dari pertanyaan yang masuk itu.

Beberapa Pertanyaan itu Diantaranya: 
  • Setelah Daftar Online Lalu Bagaimana 
  • Apakah Masih Bisa Pasang Listrik Dengan Kilometer 
  • Berapa Harga Pasang baru Listrik. 
Sebenarnya Semua Pertanyaan itu Jawabannya sudah ada di Website PLN semua dan banyak pilihan untuk bisa menayakan langsung pada PLN dengan berbagai layanan yang di sediakan sebagaimana yang tertera pada barner yang saya ambil dari web PLN. namun karena pertanyaan pertanyaan itu masuk di Blog ini ya sudah Coba penulis Posting Semampunya saja.

SETELAH DAFTAR LISTRIK ONLINE LALU BAGAIMANA.
Untuk Pertanyaan di atas telah di tulis pada posting sebelum ini di PROSEDUR PASANG BARU LISTRIK PLN
APAKAH MASIH BISA PASANG LISTRIK BARU DENGAN KILOMETER LAMA
Setelah penulis cek di website PLN Pasang listrik Sistem Lama alias Paska Bayar yang menggunakan meteran itu masih ada, namun hanya untuk daya tertentu saja, minimal daya untuk listrik pasca bayar adalah 6600VoltAmpere. sedangkan untuk daya yang umum di gunakan di Rumah Tangga hanya tersedia untuk listrik Pintar alias listrik Prabayar dengan sistem Pulsa.

Berapa Harga Pasang Baru Yang Sebenarnya.
Harga Pasang Baru Listrik Sebenarnya Sudah Ada di Website PLN dan telah saya posting tutorial di PASANG BARU MIGRASI TAMBAH DAYA LISTRIK PLN. Sebenarnya maksud awalnya penulis pingin buat daftar biaya pendaftaran pasang baru namun karena begitu banyak varian spesififikasi daya dan peruntukannya, Utuk Sosial, Rumah Tangga, Bisnis, Publik, Idustri dan banyak sekali pilihan dayanya. makanya  tak jadi deh buat daftar biayanya. Silahkan cek sendiri saja sesuai kebutuhan yang di butuhkan. di formulir pasng baru pada web PLN sana

rumahku pake pulsa pengen diganti sama kilometer bisa ga yah..?
Kalau ini sih pertanyaan teh +santika fadilah  di posting sebelumnya. jawabannya bisa Teteh Namun minimal ganti dengan Listrik Pascabayar untuk daya 6600VoltAmpere, yang biaya migrasi dari listrik Prabayar 900VA ke listrik Pascabayar 6600VA biayanya Rp.6.045.000,00

Tidak ada komentar:

Posting Komentar